Kamis, 04 Oktober 2012

Fikih Pendidikan Anak Membentuk Kesalehan Anak Sejak Dini Dilengkapi Nasihat Para Dokter dan Psikolog Anak

Penulis : Syaikh Musthafa al Adawy
Penerbit : Qisthi Press
Harga : Rp 69.000,-
Harga Diskon : Rp 56.000,-
Berat : 0,6 gram

Sangat lengkap dan detail. Itulah nilai lebih dari buku ini. Penulis pun tak hanya menyuguhkan persoalan-persoalan, tetapi juga mengupasnya secara cerdas, argumentatif, dan menyebut banyak hal baru yang selama ini tak terlintas dalam benak dan pikiran kita ketika menjalankan kewajiban kita sebagai orangtua dalam mendidik anak.


"Yang memberi petunjuk hanyalah Allah!" tegas penulis. Karena itu, menurutnya, tugas orangtua dalam mendidik anak adalah mengantarkan mereka untuk mendapatkan petunjuk tersebut. Dan tentu saja, upaya untuk itu membutuhkan perhatian, kesungguhan tekad, dan pengetahuan khusus tentang bagaimana seharusnya orangtua mendidik anak sebagaimana yang telah dicontohkan dalam al-Qur`an, sunah Rasulullah s.a.w., dan pengalaman para sahabat Nabi terkemuka.

Di Saudi Arabia, Musthafa al-Adawy, penulis buku ini, termasuk ulama yang cukup disegani. Ia tak hanya berfatwa, tetapi juga telah menulis banyak buku yang cukup inspiratif dan penting bagi kemajuan umat ini.




















Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"TERIMAKASIH SUDAH MAMPIR KE BLOG INI SILAHKAN DILIHAT DULU KATALOG DAN RESENSI BUKUNYA SEMOGA BERKENAN JAZAKUMULLAH KHOIRON KATSIRAN"