Judul Buku : Ketika Mata Mesti di Jaga
Penulis : Abu Maryam Thariq bin ‘Athif
Penerbit : Mumtaza
Harga : Rp 20,000
Harga diskon 25%: Rp 15,000
|
Apa yang dimaksud dengan menundukkan pandangan (ghadhdhul bashar) itu?
Bagaimana sebenarnya hukum memandang lawan jenis? Bolehkah meneruskan
atau mengulang pandangan? Bagaimana jika melihat lawan jenis lalu
tertarik? Apa yang menyebabkan pandangan jadi liar dan apa yang
menyebabkan pandangan tertundukkan? Manfaat apa yang didapat dari
menundukkan pandangan? Kapan kita dibolehkan memandang lawan jenis?
Buku sederhana ini memberikan jawaban atas semua pertanyaan di atas dengan begitu gamblang berdasarkan Al-Qur`an dan Sunnah. Juga dikuatkan dengan pendapat para sahabat, tab`in dan para ulama. Berbagai kisah tragis gara-gara pandangan mata juga ditampilkan dengan sangat mengesankan. Dan, masih dilengkapi pula dengan fatwa para ulama kontemporer. Semuanya sangat penting untuk kita kaji, apalagi, "...pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya akan dimintai pertanggungjawaban." (Al-Isra`[17] : 36).
Buku sederhana ini memberikan jawaban atas semua pertanyaan di atas dengan begitu gamblang berdasarkan Al-Qur`an dan Sunnah. Juga dikuatkan dengan pendapat para sahabat, tab`in dan para ulama. Berbagai kisah tragis gara-gara pandangan mata juga ditampilkan dengan sangat mengesankan. Dan, masih dilengkapi pula dengan fatwa para ulama kontemporer. Semuanya sangat penting untuk kita kaji, apalagi, "...pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya akan dimintai pertanggungjawaban." (Al-Isra`[17] : 36).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar